Otomania.com - Biasanya, pembeli mobil bekas juga mempertimbangkan harga jual kembali atau resale value. Namun, sudah pasti, faktor lain yang bisa mempengaruhi nilai jualnya adalah kondisi mobil itu sendiri.
Pedagang maupun pembeli perorangan pasti melihat penampilan mobil bekas terlebih dahulu sebelum membeli. Apalagi kalau ditambah dengan kondisi mesinnya berbunyi halus dan tak ada kendala ketika dicoba.
Jadi inti untuk mempertahankan nilai jual kembali sebuah mobil itu adalah perawatan teratur. Berikut ini tips-tips mengenai cara agar harga jual mobil bekas tetap bagus.
Namun sebenarnya kalau surat-surat seperti STNK dan BPKB ada, faktur tidak dibutuhkan lagi.